Perkembangan Sastra Thailand: Sebuah Tinjauan Awal The Development of Thai Literature: A Preliminary Study
pdf

How to Cite

Nadiya Yasee-ngo, & Ferdinal, F. (2023). Perkembangan Sastra Thailand: Sebuah Tinjauan Awal The Development of Thai Literature: A Preliminary Study. Linguistika Kultura: Jurnal Linguistik Sastra Berdimensi Cultural Studies, 12(1), 1–10. Retrieved from http://jlk.fib.unand.ac.id/index.php/jlk/article/view/34

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk menggambarkan perkembangan sastra Thailand secara sederhana mulai dari lahirnya sampai era sekarang. Artikel ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan teknik kajian pustaka. Kajian pustaka merupakan kajian untuk mendapatkan pendapat para ahli terdahulu mengenai topik yang berkaitan dengan penelitian yang dijalankan, khususnya pembagian era sastra Thailand melalui buku1 atau artikel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembagian Era Sastra Thailand dimulai dengan ditemukannya aksara Thai pada prasasti batu, yang merupakan sastra tertua dari Thailand. Sastra Thailand dibagi menjadi 4 periode:  Periode Sukhothai (1257-1377), Periode Ayutthaya (1350-1767), Periode Thonburi (1767-1782) dan Periode Rattanakosin (1782-1925). Periode-periode tersebut  melahirkan sejumlah karya sastra terkenal mulai dari zaman awal sastra Thailand sampai hingga saat ini.

pdf
Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.